Postingan

Menampilkan postingan dengan label SMP

Masa Kemerdekaan Indonesia - Media Pembelajaran Lingkaran Masa

Gambar
Pada materi kali ini,  penggunaan media pembelajaran lingkaran masa proses terjadinya proklamasi, dibagi menjadi 6 (enam) pembagian waktu: 1. Persiapan Kemerdekaan Indonesia Dimulai dari p osisi Jepang pada  Perang Asia Pasifik yang semakin terdesak (7 September 1944).  Satu per satu negara jajahannya jatuh ke tangan sekutu.  Untuk menghadapi sekutu, Jepang mencari dukungan dari bangsa yang diduduki.  Perdana Menteri Jenderal Kuniaki Koiso menjanjikan kemerdekaan Indonesia, sebagai buktinya, Koiso  mengizinkan p engibaran bendera Indonesia berdampingan bendera Jepang  di kantor-kantor. 2. Pembentukan Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) Pembentukan  Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia  (BPUPKI) pada tanggal 1 Maret 1945 Sidang Pertama BPUPKI  (29 Mei - 1 Juni 1945)  membahas Dasar negara Sidang Kedua  (10 - 17 Juli 1945)  membahas  Rencana UUD Pada tanggal 7 Agustus 1945, BPUPKI dibubarkan 3. Pembentukan Panitia Persiapan Kemerdekaan Indo

Kehidupan pada Masa Reformasi - Bangsa Indonesia

Gambar
  Diawali dengan peristiwa demonstrasi mahasiswa untuk menuntut perubahan Diawali dengan peristiwa pengunduran diri Presiden Soeharto (21 Mei 1998) Daerah (provinsi dan kabupaten) diberikan keleluasaan yang lebih longgar dalam menetapkan kebijakan dalam pembangunan (otonomi daerah) Menjalankan amanat UUD 1945 dengan memprioritaskan anggaran pendidikan sekurang-kurangnya 20% dari Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) Tingkat Pendidikan telah didorong dari 9 tahun menjadi 12 tahun Terjadi pemilu yang lebih demokratis dibandingkan pada masa sebelumnya Pemilu pertama terselenggara pada tanggal 7 Juni 1999 Dilakukan pencabutan pembatasan partai politik (tumbuh banyak partai politik) Terjadi penghapusan Dwi Fungsi ABRI

Kehidupan pada Masa Orde Baru

Gambar
       Pelaksanaan Demokrasi terpimpin telah banyak di manfaatkan oleh PKI untuk semakin menanamkan pengaruhnya dalam kehidupan masyarakat dan bernegara. PKI melakukan kudeta untuk mengganti ideologi negara dengan faham komunis. Kondisi tersebut semakin menjadikan bangsa Indonesia dalam posisi sulit dan diambang perpecahan dan pertikaian antar kelompok/golongan dalam masyarakat. Mahasiswa dalam wadah pergerakan KAMI, KAPPI melancarkan aksi yang di kenal dengan tritura untuk memperbaiki keadaan dan menuntut membubarkan PKI.      Perjalanan pemerintahan semakin sulit, keadaan semakin tidak stabil, maka presiden mengeluarkan Surat Perintah 11 Maret ( Supersemar). Dalam surat perintah tersebut memberikan kewenangan kepada Letjend Suharto untuk mengambil segala tindakan untuk mengamankan revolusi dan menjaga kewibawaan pemimpin pemerintahan dan negara, menjaga keutuhan, ketertiban dan keamanan bangsa. Dengan adanya surat perintah tersebut, Bangsa I

Kehidupan Pada Masa Demokrasi Terpimpin

Gambar
  Pemerintahan zaman kabinet parlementer menjadikan jalannya roda pemerintahan tidak stabil, banyak pertentangan kepentingan antar partai dan golongan yang mengancam keutuhan NKRI. Dengan munculnya Dekrit Presiden 5 Juli 1959, bangsa Indonesia mulai  memasuki demokrasi Terpimpin, dan kembali ke UUD 1945. Dalam demokrasi terpimpin, presiden menjadi central kekuasaan yang menjadikan semua roda pemerintahan terpusat pada satu orang pemimpin tunggal. Pelaksanaan demokrasi terpimpin menjadikan bangsa Indonesia mengarah pada kepentingan ideologi negara yang condong ke sosialis/ komunis. Hal ini karena di manfaatkan oleh tokoh-tokoh ideologi komunis untuk menanamkan pengaruh ideologinya sampai ke masyarakat luas. Praktik politik luar negeri bebas aktif di arahkan kepada politik konfrontasi untuk melawan bangsa asing yang mempunyai ideologi yang berbeda. Dengan semboyan nefo dan oldefo menjadikan bangsa Indonesia k

Kehidupan Masyarakat Indonesia pada Masa Kemerdekaan - Materi IPS Kelas IX SMP

Gambar
Kehidupan Masyarakat Indonesia pada Masa Kemerdekaan: 1. Kehidupan Sosial Sebelum: Diskriminasi rasial (dominasi warga Eropa dan Jepang) VS Pribumi (pekerja) bagi para bangsawan dan penguasa Sesudah: Penghapusan diskriminasi. WNI memiliki hak dan kewajiban yang sama 2. Pendidikan Sebelum: Kesempatan memperoleh Pendidikan sangat terbatas, akibatnya Sebagian besar penduduk Indonesia masih buta huruf Sesudah: Pada awal Kemerdekaan, Pendidikan dibagi menjadi 4 tingkatan (Pendidikan rendah, Pendidikan Menengah Pertama, Pendidikan Menengah Atas, Pendidikan tinggi) Pada akhir tahun 1949 , 24.775 sekolah rendah di seluruh Indonesia; Pendidikan tinggi sudah ada; sekolah tinggi dan akademi di beberapa kota seperti Jakarta, Klaten, Surakarta, dan Yogyakarta, serta UGM. 3. Kebudayaan Banyak muncul lagu bertema Nasionalisme, yang diciptakan oleh Komponis seperti Cornel Simajuntak, Kusbini, Ismail Marzuki. Menghasilkan lagu seperti Bagimu Negeri, Halo-Halo Bandung, Selendang Sutera

Keunggulan Mutlak dan Keunggulan Komparatif - Perdagangan Internasional

Ada 2 Teori dalam Perdagangan Internasional 1. Teori Keunggulan Mutlak (Absolute Advantage Theory) dikemukakan oleh Adam Smith pada buku The Wealth of Nations (1776) 2. Teori Keunggulan Komparatif (Comparative Advantage Theory) dikemukakan oleh David Ricardo pada buku On The Principles of Economy and Taxation (1817) ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ 1. Teori Keunggulan Mutlak  (Absolute Advantage Theory)     Menurut teori Keunggulan mutlak,  Dengan menggunakan sumber daya produksi yang sama, jika suatu negara dapat menghasilkan atau memproduksi barang/ jasa lebih banyak dari yang dihasilkan negara lain. "mengacu kepada kemampuan dalam menghasilkan suatu barang atau jasa yang lebih banyak dan lebih baik dibandingkan dengan negara lain"      Contoh: Negara Jepang merupakan negara yang memproduksi mobil dalam jumlah besar (seperti:         Honda, Suzuki). Maka, Jepang memiliki keunggulan mut

KURS JUAL DAN KURS BELI - PERDAGANGAN INTERNASIONAL (Latihan Soal IPS BAB III Kelas IX SMP)

Gambar
Valuta Asing/Valas adalah mata uang asing yang digunakan untuk kepentingan transaksi internasional. Harga valuta asing ditentukan oleh proses permintaan dan penawaran (dollar) yang terjadi melalui 👉mekanisme pasar. Money changer adalah tempat untuk penukaran mata uang asing. Money changer dapat kita jumpai pada bank yang menyediakan penukaran mata uang asing, seperti bank BCA, BRI, OCBC NISP, dan juga perusahaan valas seperti Global Valas Money Changer, SmartDeal. Untuk menukarkan mata uang pada Money Changer, perlu menggunakan Kurs (Kurs jual dan Kurs Beli).  Kurs jual dan kurs beli bisa naik atau turun, berubah setiap saat. Faktor yang Mempengaruhi Naik/ Turun Kurs, yaitu: 1. Inflasi 2. Perbedaan Suku Bunga 3. Kebijakan pemerintah 4. Kondisi suatu negara di masa depan Kurs Jual adalah kurs yang digunakan jika Anda akan menukarkan rupiah dengan mata uang asing. Kurs Beli adalah kurs yang digunakan saat Anda hendak menukarkan mata uang asing dengan rupiah.   Kurs Tengah merupakan j

CONTOH SOAL URAIAN MATERI PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA DAN GLOBALISASI KELAS 9 SMP SEMESTER GASAL

  1.       Sebutkan bentuk perubahan berdasarkan “pengaruhnya”! Jelaskan dan berikan contoh masing-masing 3 contoh!   2.       Jelaskan proses terjadinya perubahan sosial bdaya berikut ini dan berikanlah contohnya! a.       Difusi                     ---- à contoh: b.       Akulturasi               ---- à contoh: c.        Asimilasi                 ---- à contoh: d.       Penetrasi                ---- à contoh: e.       Invasi                      ---- à contoh: f.         Milenarisme          ---- à contoh:   3.       Bagaimana sikap masyarakat yang tradisional dapat menghambat perubahan sosial-budaya? a.       Jelaskan! b.       Berikan contoh suku bangsa di Indonesia beserta contoh sikap tradisional suku tersebut!   4.       Bagaimana upaya kalian sebagai pelajar dalam menghadapi globalisasi budaya, seperti berkembangnya budaya K-Pop dan budaya asing lainnya, yang tidak sesuai dengan budaya bangsa? Jelaskan pendapatmu!

CONTOH SOAL DAN JAWABAN MATERI IPS BAB MOBILITAS SOSIAL DAN INTEGRASI SOSIAL KELAS 8 SMP

  1.       Tiara Dwi Rahayu, manajer kopi Malabar, gerai kopi di kawasan Jakarta merupakan anak yang berasal dari keluarga petani sayuran. Usaha gerai kopi Malabar kini semakin berkembang dan menjangkau pasar luar negeri hingga Singapura, Taiwan, dan juga Jepang.   Perjuangan Tiara untuk membesarkan usaha kopinya merupakan bukti kegigihan sejak dini yang menuai kesuksesan hingga kini. Dari berita tersebut, Tiara mengalami mobilitas sosial …. A.     Horizontal B.      Vertikal ke atas C.      Vertikal ke bawah D.     Vertikal ke atas dan vertikal ke bawah 2.       Toleransi dalam beragama bukan berarti kita mencampuradukkan ajaran agama, tetapi saling menghormati dan membantu menciptakan keamanan dan kenyamanan umat beragama lain dalam beribadah. Berikut contoh toleransi dalam beragama yang tepat adalah .... A.     Ikut beribadah ke gereja walaupun Andre beragama Buddha B.      Sandi melarang Dika merayakan Imlek, karena menurut Sandi perayaan tersebut mengganggu lingkunga