CONTOH SOAL URAIAN MATERI PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA DAN GLOBALISASI KELAS 9 SMP SEMESTER GASAL
1. Sebutkan bentuk perubahan berdasarkan “pengaruhnya”! Jelaskan dan berikan contoh masing-masing 3 contoh! 2. Jelaskan proses terjadinya perubahan sosial bdaya berikut ini dan berikanlah contohnya! a. Difusi ---- Ã contoh: b. Akulturasi ---- Ã contoh: c. Asimilasi ---- Ã contoh: d. Penetrasi ---- Ã contoh: e. Invasi ---- Ã contoh: f. Milenarisme ---- Ã contoh: 3. Bagaimana sikap masyarakat yang tradisional dapat menghambat perubahan sosial-budaya? a. Jelaskan! b. Berikan contoh suku bangsa di Indonesia beserta contoh sikap tradisional suku tersebut! 4. Bagaimana upaya kalian sebagai pelajar dalam menghadapi globalisasi budaya, seperti berkembangnya budaya K-Pop dan budaya asing lainnya, yang tidak sesuai dengan budaya bangsa? Jelaskan pendapatmu!