Postingan

KURS JUAL DAN KURS BELI - PERDAGANGAN INTERNASIONAL (Latihan Soal IPS BAB III Kelas IX SMP)

Gambar
Valuta Asing/Valas adalah mata uang asing yang digunakan untuk kepentingan transaksi internasional. Harga valuta asing ditentukan oleh proses permintaan dan penawaran (dollar) yang terjadi melalui 👉mekanisme pasar. Money changer adalah tempat untuk penukaran mata uang asing. Money changer dapat kita jumpai pada bank yang menyediakan penukaran mata uang asing, seperti bank BCA, BRI, OCBC NISP, dan juga perusahaan valas seperti Global Valas Money Changer, SmartDeal. Untuk menukarkan mata uang pada Money Changer, perlu menggunakan Kurs (Kurs jual dan Kurs Beli).  Kurs jual dan kurs beli bisa naik atau turun, berubah setiap saat. Faktor yang Mempengaruhi Naik/ Turun Kurs, yaitu: 1. Inflasi 2. Perbedaan Suku Bunga 3. Kebijakan pemerintah 4. Kondisi suatu negara di masa depan Kurs Jual adalah kurs yang digunakan jika Anda akan menukarkan rupiah dengan mata uang asing. Kurs Beli adalah kurs yang digunakan saat Anda hendak menukarkan mata uang asing dengan rupiah.   Kurs Tengah merupakan j

CONTOH SOAL URAIAN MATERI PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA DAN GLOBALISASI KELAS 9 SMP SEMESTER GASAL

  1.       Sebutkan bentuk perubahan berdasarkan “pengaruhnya”! Jelaskan dan berikan contoh masing-masing 3 contoh!   2.       Jelaskan proses terjadinya perubahan sosial bdaya berikut ini dan berikanlah contohnya! a.       Difusi                     ---- à contoh: b.       Akulturasi               ---- à contoh: c.        Asimilasi                 ---- à contoh: d.       Penetrasi                ---- à contoh: e.       Invasi                      ---- à contoh: f.         Milenarisme          ---- à contoh:   3.       Bagaimana sikap masyarakat yang tradisional dapat menghambat perubahan sosial-budaya? a.       Jelaskan! b.       Berikan contoh suku bangsa di Indonesia beserta contoh sikap tradisional suku tersebut!   4.       Bagaimana upaya kalian sebagai pelajar dalam menghadapi globalisasi budaya, seperti berkembangnya budaya K-Pop dan budaya asing lainnya, yang tidak sesuai dengan budaya bangsa? Jelaskan pendapatmu!

CONTOH SOAL DAN JAWABAN MATERI IPS BAB MOBILITAS SOSIAL DAN INTEGRASI SOSIAL KELAS 8 SMP

  1.       Tiara Dwi Rahayu, manajer kopi Malabar, gerai kopi di kawasan Jakarta merupakan anak yang berasal dari keluarga petani sayuran. Usaha gerai kopi Malabar kini semakin berkembang dan menjangkau pasar luar negeri hingga Singapura, Taiwan, dan juga Jepang.   Perjuangan Tiara untuk membesarkan usaha kopinya merupakan bukti kegigihan sejak dini yang menuai kesuksesan hingga kini. Dari berita tersebut, Tiara mengalami mobilitas sosial …. A.     Horizontal B.      Vertikal ke atas C.      Vertikal ke bawah D.     Vertikal ke atas dan vertikal ke bawah 2.       Toleransi dalam beragama bukan berarti kita mencampuradukkan ajaran agama, tetapi saling menghormati dan membantu menciptakan keamanan dan kenyamanan umat beragama lain dalam beribadah. Berikut contoh toleransi dalam beragama yang tepat adalah .... A.     Ikut beribadah ke gereja walaupun Andre beragama Buddha B.      Sandi melarang Dika merayakan Imlek, karena menurut Sandi perayaan tersebut mengganggu lingkunga

CONTOH SOAL DAN JAWABAN MATERI ASEAN KELAS 8 SMP SEMESTER GASAL

Gambar
1.       ASEAN memiliki wilayah laut dengan luas sekitar 5.060.100 km², sedangkan wilayah daratannya ± 4.8.817.000 km². Diantara sepuluh negara ASEAN yang tidak memiliki laut pada peta ASEAN berikut adalah .... A.         Laos B.         Brunei C.         Myanmar D.         Indonesia 2.          Berdasarkan letak geografis, ASEAN terletak diantara dua samudera dan dua benua. Dua samudera yaitu Samudera Hindia dan Samudera Pasifik. Serta dua benua yaitu Asia dan Australia. ASEAN sebelah Timur berbatasan dengan Samudera Pasifik, pada gambar ditunjukkan dengan angka …. A.     1 B.      2 C.      3 D.     4 3.       Kawasan Asia Tenggara merupakan pertemuan jalur pegunungan muda Sirkum Pasifik dan Sirkum Mediterania. Hal tersebut menyebabkan kawasan Asia Tenggara .... A.         sering dilanda badai tropis B.         merupakan kawasan paling stabil C.         sering dilanda bencana banjir D.         sering terjadi